Rabu, 04 Agustus 2010

Pendapat masyarakat tentang perekonomian dimasa seoharto

            Masyarakat percaya akan keberhasilan Bapak soeharto dalam mengantarkan Indonesia sebagai Swasembada pangan dan pembangunannya.
            Masyarakat Indonesia mengharapkan perekonomian Indonesia membaik pada masa pemerintahan Soeharto.

            Keadaan sosial ekonomi pada masa kepemimpinannya Bapak Soeharto dianggap bagus oleh masyarakat setempat. Di sektor ekonomi lebih menitikberatkan pada pembangunan perekonomian dan peningkatan kesejahteraan masyarakat. Mengenai keadaan sosial jarang sekali terjadi demo-demo massa dalam masa kepemimpinan Bapak Soeharto.

           
Pengaruh masyarakat mengenai keberhasilan Bapak Soeharto dalam membangun keadaan sosial ekonomi masyarakat di orde baru membuat masyarakat reformasi iri akan keberhasilan Bapak Soeharto. Sebagian anggota masyarakat di era reformasi menjelekkan Bapak Soeharto, sebagian tidak.









Sebagian besar masyarakat di desa percaya akan keberhasilan Bapak Soeharto dalam mengantarkan Indonesia sebagai swasembada pangan dan pembangunanya. Berdasarkan pernyataan tersebut di harapkan setiap anggota masyarakat baik di desa maupun di kota untuk menghormati Bapak Soeharto.
            
             Dari kesungguhan Soeharto untuk memperbaiki perekonomian sangat menguntungkan rakyat indonesia.
Tapi merugikan negara,karena harus menghutang dengan negara lain.


              Menurut pendapat saya, Langkah yang diambil Bapak Soeharto kurang tepat. Karena beliau tidak memikirkan nasib anak cucu bangsa selanjutnya yang harus melunasi hutang - hutang negara kita terhadap negara lain.Dari situ kita tau bahwa manusia tu tidak ada yang sempurna.